Email Phising Kerap Gentayangan di Inbox Kamu, Awas!

email phising

Makin canggihnya perkembangan teknologi membuat munculnya modus penipuan terbaru berupa email phising. Tak bisa dimungkiri bahwa surat elektronik atau email menjadi sarana komunikasi modern yang digunakan untuk menyampaikan sebuah pesan dan dokumen. Biasanya, penggunaan email lebih diperuntukkan untuk yang bersifat lebih resmi, formal sampai non formal seperti media promosi dan lain sebagainya. Sebagai generasi yang melek … Read more

Marak Penipuan Online Lewat Aplikasi Pesan Singkat, Wajib Waspada!

penipuan online lewat aplikasi

Penipuan online lewat aplikasi pesan singkat kini semakin marak, kamu perlu waspada. Karena di era digital ini, terntunya kamu pasti sudah tidak asing lagi dengan aplikasi pesan singkat (instant messaging). Berbagai platform berlomba menyuguhkan fitur-fitur andalannya untuk memudahkan cara komunikasi yang lebih mudah dan fun baik di smartphone, laptop, tablet ataupun perangkat lainnya. Namun, di balik banyaknya adopsi platform … Read more

Waspada Modus Social Engineering Terbaru, Begal Rekening!

modus social engineering

Social engineering adalah sebuah cara untuk memanipulasi sisi psikologis dari seseorang untuk mendapatkan informasi pribadi yang sifatnya rahasia. Social engineering atau biasa disebut Soceng, juga diartikan dengan Rekayasa Sosial. Kamu perlu waspada terhadap modus social engineering terbaru. Karena, soceng menjadi salah satu modus penipuan terbanyak di industri perbankan. Tidak tanggung-tanggung, kejahatan soceng bisa membuat korbannya kehilangan … Read more